Rabu, 26 Juni 2013

silabus dan sistem penilaian berbasis analisis

SILABUS Kompetensi dasar Hasil Belajar Indikator Tema Teknik Media Penilaian Alokasi Waktu Memahami pengertian Nabi dan Rasul, memahami Kisah Nabi Ibrahim a.s. dan Putranya Nabi Ismail a.s. Mampu memahami pengertian Nabi dan Rasul serta kisah Nabi Ibrahim a.s dan Nabi Ismail a.s. • Memahami pengertian Nabi dan Rasul • Menceritakan Kisah Nabi Ibrahim a.s. dan Putranya Nabi Ismail a.s. • Menunjukkan sikap meneladani ketaatan Nabi Ibrahim a.s. kepada Allah swt. • Menunjukkan sikap meneladani ketaatan Nabi Ismail a.s. terhadap ayahnya. • Menunjukkan hikmah yang dapat diambil dari kisah Nabi Ibrahim a.s dan Nabi Ismail a.s. Meneladani kisah Nabi Ibrahim a.s dan putranya Nabi Ismail a.s. Learning Community • Buku Teks Pendidikan Agama Islam Kurikulum Berbasis Kompetensi • LKS/Lembar Kegiatan Siswa • Kisah Teladan 25 Nabi dan Rasul • Gambar-gambar tentang kisah Nabi • Ballpoint • Spidol • White board. • Keseriusan dan partisipasi siswa dalam bekerja kelompok . • Inisiatif individu dalam menguraikan topik pembahasan • Antusias siswa dalam KBM. • Keaktifan dan kontribusi siswa dalam diskusi. • Kemampuan siswa mempresentasikan hasil diskusi kelompok. • Identifikasi siswa saat merefleksi ilustrasi gambar tentang kisah Nabi Ibrahim a.s. dan Nabi Ismail a.s. dalam kondisi riil di kehidupan sehari-hari. 6 x 45 menit/3 x pertemuan Memahami pengertian sholat, rukun-rukun sholat, sunah-sunah sholat, syarat sah sholat, dan hal yang membatalkan sholat. • Mampu memahami pengertian sholat, rukun-rukun sholat, sunah sholat, syarat sah, syarat wajib dan yang membatalkan sholat. • Mampu mempraktekan sholat sesuai rukun dan sunah sholat. • Menjelaskan pengertian sholat. • Menyebutkan rukun-rukun sholat, sunah-sunah sholat, syarat sah sholat, dan hal yang membatalkan sholat • Mempraktekan sholat sesuai dengan rukun-rukun sholat serta sunah-sunah sholat. Melaksanakan Sholat Learning Community • Buku Teks Pendidikan Agama Islam Kurikulum Berbasis Kompetensi. • LKS/Lembar Kegiatan Siswa. • Bimbingan Sholat Fardhu dan Sholat Sunnah. • Gambar-gambar gerakan sholat. • Ballpoint. • Spidol. • White board • Keseriusan dan partisipasi siswa dalam bekerja kelompok . • Inisiatif individu dalam menguraikan topik pembahasan • Antusias siswa dalam KBM. • Keaktifan dan kontribusi siswa dalam diskusi. • Kemampuan siswa mempresentasikan hasil diskusi kelompok. 6 x 45 menit/3 x pertemuan Melakukan Azan dan Ikamah sebelum sholat dengan benar • Mampu membeda kan antara lafal azan sholat Zuhur, Asar, Magrib, dan Isa dengan lafal azan sholat Subuh. • Mampu mempraktekan Azan dan Ikamah dengan baik dan benar. • Melafalkan Azan dan Ikamah • Menunjukkan hafal lafal Azan dan Ikamah • Memperhatikan Azan dan Ikamah ketika hendak sholat Azan dan Ikamah Learning Community • Buku Teks Pendidikan Agama Islam Kurikulum Berbasis Kompetensi • LKS/Lembar Kegiatan Siswa • Ballpoint • Spidol • White board.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar